Wakil Presiden Toyota Astra Motor Henry Tanoto mengungkapkan perusahaannya membukukan volume sekitar 56 ribu unit dengan market share sebesar 31,1 persen.
PT Toyota Astra Motor (TAM) menghadirkan program 'Nyaman dan Tenang Bersama Toyota' selama masa arus mudik Lebaran Idul Fitri 2023.
PT Toyota Astra Motor (TAM) memastikan akan kembali meluncurkan kendaraan elektrifikasi pada tahun 2023.
PT Toyota-Astra Motor (TAM) menampilkan 16 unit kendaraan mulai dari elektrifikasi, GR Sports hingga model favorit lainnya dalam ajang GJAW 2023.
Kementerian Koordinator Maritim dan Investasi (Kemenko Marves) memboyong 7 unit mobil listrik (Battery EV) Toyota bZ4X melalui program Kinto.
Toyota menghadirkan Hilux dengan tampilan Box yang dapat memberikan daya angkut lebih besar sehingga memudahkan konsumen menjalankan bisnisnya.
Toyota berhasil membukukan surat pemesanan kendaraan (SPK) sebanyak 1.947 unit di pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023.
Satlantas Polres Metro Jakarta Pusat tengah menyelidiki penyebab kecelakaan lalu lintas di kawasan Gunung Sahari, Jakarta Pusat
PT Toyota-Astra Motor (TAM) membawa Corolla Cross GR Sport bertenaga hybrid EV dalam ajang IIMS 2023 yang berlangsung dari 16-26 Februari 2023 di JIExpo.
PT Toyota Astra Motor (TAM) tidak akan langsung memasarkan All New Toyota Agya dan Agya GR Sport kepada konsumen, meski telah diluncurkan ke publik Tanah Air.