Game Harry Potter bertajuk Hogwarts Legacy akan segera rilis secara multi platform dalam waktu dekat.
Game balapan open world CarX Street sudah tersedia di Play Store. Kalian para pecinta game sudah bisa mendownloadnya.
Game Avatar Generations yang diadaptasi dari serial Avatar: The Last Airbender resmi rilis di Play Store Indonesia.
Tidak hanya di sepak bola, transfer pemain juga kerap terjadi di dunia esport. Para pemain profesional kerap diperebutkan untuk masuk ke dalam roster.
Game turn based RPG terbaru dari HoYoverse, Honkai: Star Rail menampilkan trailer terbaru serta resmi membuka pendaftaran Close Beta Test (CBT) terakhir.
Epic Games Store membagikan game-game gratis untuk menemani libur kamu. Terdapat belasan game gratis untuk kamu yang dibagikan pada hari yang berbeda.
Seiring pergantian tahun, semakin banyak game HP gratis dan seru yang terus bermunculan.
Perjuangan Arisu cs untuk bertahan hidup masih berlanjut dalam Alice in Borderland Season 2. Mereka mesti menghadapi game maut yang berkaitan dengan kartu remi
Motor TVS Apache RTR 310 akan menjadi salah satu motor yang dapat digunakan di game balapan virtual, Asphalt 8.